IPB SDG 14

Dosen IPB University Kaleka Latih Warga Fakfak, Olah Ikan Laut

Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) IPB University bersama dengan Lembaga Penelitian Kaleka, sebuah lembaga bergerak di bidang pendampingan masyarakat, menggelar pelatihan Pengolahan Abon serta Bakso Ikan dan Kepiting di Kampung Patimburak, Distrik Kokas – Kabupaten Fakfak, Papua Barat, (23/12). Pelatihan ini digelar untuk meningkatkan nilai tambah hasil perikanan yang ada di Kabupaten Fakfak. Read […]

Dosen IPB University Kaleka Latih Warga Fakfak, Olah Ikan Laut Read More »

Startup Alumni IPB University, FishLog Berkontribusi dalam SIAL Interfood EXPO, Pameran Seafood Skala Internasional

FishLog, startup perikanan karya alumni IPB University ikut berpartisipasi dalam SIAL Interfood EXPO, pameran berskala internasional yang diselenggarakan di Jakarta International Expo Kemayoran, November lalu. Momentum itu juga dilakukan dalam rangka merayakan Hari Ikan Nasional yang jatuh pada 21 November. Read More>>

Startup Alumni IPB University, FishLog Berkontribusi dalam SIAL Interfood EXPO, Pameran Seafood Skala Internasional Read More »

Menarik, SCORES Special Edition Hadirkan Pakar Terumbu Karang Internasional

School of Coral Reef Restoration (SCORES) Special Edition kembali digelar, (9/12), dengan menghadirkan penggiat restorasi karang internasional, Evelyne Chavent dari Coral Gardeners, French Polynesia. Pentingnya mengetahui apa yang terjadi dalam kegiatan restorasi karang di luar Indonesia, menjadi alasan hadirnya Evelyn, sosok Head of Reef Restoration of Coral Gardeners pada SCORES edisi kali ini. Read More>>

Menarik, SCORES Special Edition Hadirkan Pakar Terumbu Karang Internasional Read More »

Departemen Ilmu dan Teknologi Kelautan IPB University Tingkatkan Mutu Stafnya Melalui Program PKKM Kemendikbud Ristek

Program Kompetisi Kampus Merdeka (PKKM) merupakan salah satu inisiatif yang dijalankan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) untuk mendukung kebijakan kampus merdeka. Program ini bertujuan untuk meningkatkan mutu lulusan perguruan tinggi, mutu kurikulum dan pengajaran, serta mutu dosen di perguruan tinggi. Departemen Ilmu dan Teknologi Kelautan, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) IPB

Departemen Ilmu dan Teknologi Kelautan IPB University Tingkatkan Mutu Stafnya Melalui Program PKKM Kemendikbud Ristek Read More »

Prodi Teknologi Kelautan Raih Peringkat Unggul Versi BAN-PT, Nikmat Kejutan Akhir Tahun

Program Studi (Prodi) Doktor Teknologi Kelautan, Departemen Ilmu dan Teknologi Kelautan (ITK), Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) mendapat kejutan manis. Menjelang akhir tahun 2022, Prodi Teknologi Kelautan meraih akreditasi Unggul dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT). Hal ini tertuang dalam Surat Keputusan Direktur Eksekutif BAN PT No 10139/SK/BAN-PT/Ak.Ppj/D/XII/2022, berlaku selama lima tahun

Prodi Teknologi Kelautan Raih Peringkat Unggul Versi BAN-PT, Nikmat Kejutan Akhir Tahun Read More »

Prodi Ilmu Kelautan IPB University Adakan Webinar Tentang Paleo Oseanografi, Menelusuri Jejak Rekam Sejarah Laut Indonesia

Program Studi Ilmu Kelautan Sekolah Pascasarjana (SPs) IPB University mengadakan webinar marine science tentang Paleo Oseanografi, Menelusuri Jejak Rekam Sejarah Laut Indonesia (21/12). Webinar ini menghadirkan narasumber Dr Rina Zuraida dari Balai Bioindustri Laut, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN). Webinar dipandu oleh Prof Agus S Atmadipoera dari Departemen Ilmu dan Teknologi Kelautan (ITK) Fakultas

Prodi Ilmu Kelautan IPB University Adakan Webinar Tentang Paleo Oseanografi, Menelusuri Jejak Rekam Sejarah Laut Indonesia Read More »

Mahasiswa IPB University Dapatkan Pengalaman Baru Mengelola Budidaya Udang Vannamei di Jembrana, Bali

Sejumlah mahasiswa yang mengikuti kegiatan Program Kompetisi Kampus Merdeka (PK-KM) yang dilaksanakan oleh Departemen Ilmu dan Teknologi Kelautan (ITK), Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) IPB University disebar ke 6 lokasi di Indonesia untuk melakukan magang dan pengambilan data lapang. Lokasi yang menjadi tujuan di antaranya Bungus, Pulau Tidung, Brebes, Palabuhanratu, Tolitoli dan Bali. Read

Mahasiswa IPB University Dapatkan Pengalaman Baru Mengelola Budidaya Udang Vannamei di Jembrana, Bali Read More »

Departemen ITK Gelar Workshop Internasional Ocean Color, Beri Pengetahuan Tentang GEE

Departemen Ilmu dan Teknologi Kelautan (ITK), Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) IPB University sukses menggelar The 19th Korean-Japan/10th Asian Workshop on Ocean Color (KJWOC/AWOC) secara daring, beberapa waktu lalu. Kegiatan bertujuan untuk memberikan wawasan tentang Google Earth Engine (GEE) terkait penginderaan jauh untuk mendeteksi ocean color. Read More>>

Departemen ITK Gelar Workshop Internasional Ocean Color, Beri Pengetahuan Tentang GEE Read More »

Mahasiswa Prodi EKT IPB University Tanam 1000 Mangrove di Pulau Pari

Program Studi Ekonomi Kelautan Tropika, IPB University melakukan field trip dan menanam 1000 batang mangrove di Pulau Pari, Kepulauan Seribu, beberapa waktu lalu. Kegiatan ini merupakan kegiatan kolaborasi antara Komunitas Kamar Ijo dengan dengan mahasiswa magister dan doktor Program Studi Ekonomi Kelautan Tropika. Read More>>

Mahasiswa Prodi EKT IPB University Tanam 1000 Mangrove di Pulau Pari Read More »

Implementasikan Program MBKM, Departemen THP IPB University Gandeng FishLog

FishLog sukses mendukung Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) melalui implementasi kegiatan Mandiri Kampus Merdeka di Departemen Teknologi Hasil Perairan, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK), IPB University. Read More>>

Implementasikan Program MBKM, Departemen THP IPB University Gandeng FishLog Read More »

Scroll to Top