KMMAI IPB University Gelar Internalisasi Buku PPKI Tugas Akhir Mahasiswa Edisi ke-4 untuk Dosen

Kantor Manajemen Mutu dan Audit Internal (KMMAI) IPB University mengadakan internalisasi buku Pedoman Penulisan Karya Ilmiah (PPKI) tugas akhir mahasiswa untuk dosen, (5/9). Dalam rangka memperbaharui edisi lama menjadi edisi ke-4, Kepala KMMAI Dr Ibnul Qayim menjelaskan, bahwa acara tersebut diadakan untuk menyepakati pedoman PPKI sebagai standar, audit, serta regulasi pembanding yang dilakukan oleh gugus penjamin mutu dan kendali mutu. Ia juga mengatakan bahwa buku tersebut tidak dicetak dalam jumlah besar seperti dulu, namun dapat diunduh pada laman jejaring seperti learning management system (LMS).

Read More>>

Scroll to Top