Tataran Indonesia yang unik menjadikannya sebagai negara dengan keanekaragaman hayati terbesar di dunia. Keanekaragaman satwa liar terbentang dari Sabang sampai Merauke. Namun ancaman perubahan iklim berdampak pada distribusi dan daya hidup satwa-satwa liar selanjutnya. Kondisi yang kian mengkhawatirkan ini harus segera ditanggulangi dengan upaya konservasi.